Saturday, May 23, 2020

Taman Wisata Bawah Laut Di Indonesia

Berikut ini 10 tempat wisata bawah laut terindah di indonesia yang harus kunjungi sebagai Pramuka Indonesia.

1. Taman Wisata Laut Bunaken



Bunaken ini merupakan Taman Laut yang sangat terkenal di dunia. Taman Nasional Bunaken terletak di Manado, Provinsi Sulawesi Utara. Untuk mencapai ke tempat tersebut dari pelabuhan Manado, berjaraj sekitar 7 mil. Hanya membutuhkan waktu sekitar 30-50 menit untuk sampai kesana. Tergantung kapal yang dinaiki.

Disana Anda akan menemukan pesona alam bawah laut yang menajubkan lainnya. Anda akan dikelilingi biota laut yang dapat memanjakan diri Anda.

2. Taman Wisata Laut Raja Ampat



Wisata Raja Ampat terletak di Provinsi Papua Barat, Kabupaten Raja Ampat. Wisata ini juga sudah terkenal ke berbagai negara di Dunia. Tak heran jika banyak wisatawan yang datang ke tempat ini. Karena pesona alam yang begitu indah dan juga wisata bawah laut yang sangat terkenal.

Wisata bawah laut di Raja Ampat merupakan salah satu tempat menyelam terbaik di dunia. Flora dan fauna di bawah laut Raja Ampat terdapat banyak sekali spesies yang hidup disana. BANDARQ ONLINE

3. Taman Wisata Laut Karimunjawa



Ditetapkan sebagai Taman Nasinonal pada tahun 2001. Taman Nasional Karimunjawa terletak di Kecamatan Krimunjawa, Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah. Jarak pulau Karimun Jawa ke Kota Jepara Sekitar 83 Km.

Untuk menempuh perjalanan ke sana, bisa menggunakan jalur laut ataupun jalur udara. Disini juga terdapat penangkaran ikan hiu yang tidak perlu Anda takutkan. Karena Anda bisa berenang dengan hiu-hiu tersebut.

4. Taman Wisata Laut Wakatobi



Wakatobi merupakan Taman Nasional terkenal di dunia menurut Ekspedisi Wallacea dari Inggris pada tahun 1995. Taman Nasional ini terletak di sebuah Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara.

Di dalam laut Wakatobi terdapat berbagai jenis terumbu karang dan berbagai jenis ikan yang dapat membuat Anda terpesona. Selain di dalam lautnya, Anda juga bisa menjumpainya di sepanjang km garis pantai. Taman Nasional ini juga sudah terkenal sampai ke Mancanegara.

5. Taman Wisata Laut Takabonerate



Takabonerate merupakan Taman Nasional yang memiliki atoll terbesar ketiga di dunia setelah Kwajifein di Marshal dan Suvadiva di Moldiva.

Luas atoll tersebut mencapai 220.000 hektar, dengan terumbu karang yang tersebar luas mencapai 500 Km2. Taman Nasional Takabonerate terletak di daerah Kabupaten Selayar, Provinsi Sulawesi Selatan. Ditetapkannya Taman Nasional ini pada tahun 2001.

6. Taman Wisata Laut Selat Pantar



Keindahan pemandangan Selat Pantar tidak kalah menarik dibandingkan dengan taman laut seperti Bunaken, Raja Ampat, dan lainnya. Wisata bawah laut ini sering dikunjungin para diver profesional karena salah satu dari mereka menyatakan terdapat tanaman atau terumbu karang yang menurut mereka langka. JAGUARQQ SITUS DOMINO99 POKER ONLINE DAN BANDARQ ONLINE

Selat Alor terletak di Kabupaten Alor, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Selat Alor memiliki kekayaan alam yang sangat mempesona dan indah, bahkan sampai dibandingkan dengan taman laut Karibia.

7. Taman Wisata Laut Pulau Derawan



Pulau Derawan terletak di Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur. Pulau ini memiliki panorama indah, hamparan pasir putihnya mempesona. Dihiasi dengan pohon-pohon kelapa yang rindang.

Di Pulau Derawan terdapat ekosistem yang dapat menarik perhatian wisatawan mancanegara untuk melihat keindahan taman bawah lautnya. Terdapat spesies yang dilindungi, seperti penyu hijau, penyu sisik, lumba-lumba, paus, dan spesies lainnya.

8. Taman Wisata Laut Pulau Menjangan



Pulau Menjangan merupakan salah satu taman wisata yang terdapat di Kawasan Taman Nasional Bali Barat. Pulau Menjangan terdapat tempat untuk snorkeling dan diving terbaik di Bali.

Disana terdapat banyak jenis terumbu karang yang mengelilingi Pulau Menjangan. Termasuk jenis-jenis spesies yang hidup berdampingan dengan terumbu karang yang sangat mempesona.

9. Taman Wisata Laut Pulau Togean



Obyek Wisata Kepulauan Togean memiliki berbagai jenis terumbu karang yang berbeda-beda yaitu karang atoll, karang barrier, dan karang pantai. JAGUARQQ

Obyek Wisata Togean terletak di wilayah Kabupaten Tojo Una-una, Provinsi Sulawesi Tengah. kepulauan ini memiliki 6 pulau besar dan sekitar 60 pulau kecil-kecil. Kepulauan Togean menyimpan kekayaan alam yang sangat menajubkan dan mempesona bagi siapa saja yang berwisata kesana.

10. Taman Wisata Laut Banda



Wisata Bahari Laut Banda beraneka ragam. Mulai dari melihat taman laut melalui perahu atau menyelaminya, memancing ikan cakalang dan tuna, melihat ikan paus, dan berbagai jenis spesies ikan dan karang.

Lokasi Obyek Wisata Bahari Laut Banda terletak di Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku. Obyek Wisata Laut BAnda terletak di antara Pulau Neira, Pulau Gunung Api, Pulau Ai, Pulau Sjahrir, dan Pulau Hatta.

Tempat wisata bawah laut terindah di Indonesia tidak hanya ada 10 Indonesia masih memiliki Taman wisata lainnya Laut Teluk Cendrawasih, Laut Tulamben, Laut Pulau Bangka, Laut Maumere Flores, Laut Pulau Rubiah, Laut Kepulauan Seribu, Laut Pulau Lembeh, Laut Pulau Weh, Laut Teluk Jailolo, Laut Gili Trawangan, dan pesona wisata laut lainnya.

No comments:

Post a Comment